Cara Menyambung Kabel Rca Ke Speaker

LG 32LJ500D LED TV 32 inch Digital TV

Perika Port Connector yang Tersedia di Belakang TV, Ada yang Warna Merah, Putih, dan Kuning

Produk rekomendasi kami

Cek Promo Samsung 43" FHD TV T5003

Cek Promo Polytron Digital LED TV 32" PLD 32V1853

Cek Promo COOCAA Smart TV 40 inch 40S3U

Apakah yang dimaksud dengan speaker?

Speaker merupakan alat pengeras suara dengan fungsi untuk meningkatkan volume suara yang dihasilkan sebuah perangkat elektronik. Sementara itu, menurut Eko. S (2016), speaker alias pengeras suara merupakan sebuah transduser yang berfungsi mengubah sinyal elektrik ke frekuensi suara sehingga volumenya lebih keras.

Panasonic TH-32LS600G LED FHD TV 32-inch

Langkah terakhir pada cara menyambungkan speaker ke TV adalah dengan mengecek volume speaker di pengaturan TV. Pasalnya, di beberapa kasus, saat Anda berhasil menghubungkan speaker aktif ke TV, suara yang keluar seringkali muncul bersamaan dari TV dan speaker.

Masalah ini tentu akan menimbulkan efek audio yang aneh sehingga tidak enak saat Anda dengar. Lantas, bagaimana cara menyambungkan suara TV ke speaker aktif? Di bawah ini langkah-langkahnya:

Cara Menyambung TV ke Speaker Aktif - Terbaru 2024

Sebelum Anda mengetahui cara menyambung TV ke speaker aktif, ada satu alat yang harus Anda siapkan, yaitu kabel RCA. Selain itu, Anda harus memilih kabel RCA 2-in-1 yang punya 2 warna bukan yang 3 warna. Kabel RCA ini berfungsi sebagai sambungan yang akan menyambungkan speaker aktif ke TV.

Dalam kata lain, dengan menggunakan kabel RCA itu memungkinkan Anda untuk connect speaker aktif ke TV Anda. Nah, jika kabel RCA 2 warna sudah Volties siapkan, segera ikuti langkah-langkah di bawah!

Bagaimana cara menyambungkan Bluetooth HP ke speaker?

Begini cara menyambungkan hubungan Bluetooth HP ke speaker:

Cek Bagian Belakang TV

Periksa Sound Output di Pengaturan TV

Tanya Jawab Seputar Cara Menyambung TV ke Speaker Aktif

Bagaimana Volties? Sudah paham cara menyambungkan speaker aktif ke TV? Jika masih belum, coba baca pertanyaan-pertanyaan di bawah. Tim Voltbaba telah menyiapkan beberapa pertanyaan populer tentang cara memasang speaker aktif di TV LED yang banyak ditanyakan orang-orang. Silakan cek!

Hubungkan TV ke Speaker Aktif

Jika Anda sudah menemukan port connector yang ada di TV dan speaker aktif, maka langkah selanjutnya adalah mencolokkan kabel jack RCA sesuai warnanya. Colokkan kabel RCA warna merah ke port merah audio in di speaker dan kabel RCA warna putih ke port putih audio in di speaker.

Setelah itu, colokkan kabel RCA warna hitam ke port audio out yang ada di dalam TV. Jika sudah, pastikan kabel RCA ini sudah terpasang dengan pas dan rapat Volties. Jika kurang rapat, suara tidak akan muncul karena ada kesalahan pemasangan.

Cek Output Suara, Atur Sesuai Kebutuhan Anda!